Rabu, 30 Juli 2008


Tahukah Anda?
Kita semua di dunia ini punya potensi memperparah efek pemanasan global. Dalam 1 tahun kita rata-rata di negara Indonesia mengeluarkan 260 kg karbon low...Kurangi pengelurakan karbon kita dengan mengurangi efek karbon dari kendaraan bermotor dan hemat bahan bakar. Hentikan juga hidup dengan merokok. Kurangi dampak carbon di dunia ini !!






Tahukah? makin banyak teknologi canggih seperti telepon dan komputer (Laptop) yang punya bahan logam yang beracun dan berbahaya jika dibuang dan dapat meracuni air dan udara jika dibuang.
Bahkan sampah2 logam teknologi menjadi salah satu sampah terbahaya di dunia ini
Dunia menghasilkan 20-50 juta ton sampah elektronik setiap tahunnya.




Acara-acara di Indonesia

1. Abnon Jakarta 2008
Jumat 4 Juli diadakan pemilihan Abang None jakarta 2008. Pemenangnya yaitu Abang Medha Satyanegara dan Mpok Million Sekarsari. Tuga mereka setelah ini yaitu menjadi Duta Pariwisata bagi Indonesia sebagai pengedor promosi pariwisata di Indonesia yang kaya akan objek wisata.

2. Partai politik
Bakal mulai ajang pemilu tahun 2009 nanti dengan adanya 34 parati politik yang akan tampil. Kita lihat apakah pemilu tahun depan lebih bagus daripada pemilu sbeleumnya.Semoga terpilih pemimpin-pemimpin yg unggul. Amin

3.Tahun ini tanggal 18 Agustus 2008 2nd
IOAA atau (International Olympiad on Astronomy and Astrophysics) yang merupakan ajang tertinggi dalam kompetisi dunia astronomy akan diadakan di Bandung Indonesia sebagai tuan rumahnya. Acara pembukaan dan closing cermony akan diadakan di Sasana Budaya Ganesha / Sabuga (the Cultural Hall of ITB). omba Observasi akan diadakan dekat Observatorium Bosscha.
Informasi terakhir mengatakan bahwa jumlah negara di dunia ini yang akan mengikuti ajang Olimpiade Internasional Astronomi ini berjumlah 23 negara. Tiap negara mengirimkan 5 wakil terpintar dari negaranya. Ajang ini akan menjadi ajang yang sangat seru , apalagi Indonesia jadi tuan rumah dan berusaha mempertahankan medali emasnya di tahun lalu, Semoga Indonesia jadi yang terbaik.

Recommended Film :

Batman : The Dark Knight : Aksi Batman kali ini melawan Joker dan Two Faces sangat fantastik dan meninggalkan pesan moral yg mendalam. Aksi batman sangat seru dan memukau dengan banyak musuh dan juga banyak peran pendukung Batman.
Bruce Wayen pemilik perusahaan Wayne Enterprise sebagai Batman tidak punya kekuatan special khusus tapi alat2 yg dia gunakan sangat canggih.
Lawannya berupa Joker dan Harvey Dent (Two Faces) memang lawan yang sangat merepotkan batman.
Tapi Batman sering dibantu oleh Lucius Fox , Rachel dan juga Alfred Pennyworth.


Red Cliff : Seru sekali...Film perang dinasti Han dan Wu ini sangat menarik. Dalam taktik film ini nomor 1 di strategi perang Cina Kuno. Menampilkan Hero2 yang memukau dengan aksi pedang , tombak dan aksi perangnya..



Wanted : Aksi tembak menembak sangat bagus dan menegangkan. Film Action yg snagat memukau dan sulit ditebak jalan ceritanya , maknanya dalam dan mengandung arti alam. Aksi berubahnya cowo cupu yang dilatih jadi pembunuh profesional juga sangat memukau , aksi senjatanya sangat menegangkan. Bahkan ada peluru yang bisa membelok (astaga sampai 360 derajat) hahaha

Tidak ada komentar:

Posting Komentar